Sri, Puji Astuti (2024) EFEKTIVITAS MEDIA PEMBELAJARAN WORDWALL TERHADAP HASIL BELAJAR IPAS SISWA SEKOLAH DASAR. Other thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Al Ghazali.
HALAMAN DEPAN.pdf
Download (2MB)
BAB I_PDF_SRI PUJI_19862061024.pdf
Download (319kB)
BAB II_PDF_SRI PUJI_19862061024.pdf
Download (607kB)
BAB III_PDF_SRI PUJI_19862061024.pdf
Restricted to Registered users only
Download (489kB) | Request a copy
BAB IV_PDF_SEI PUJI_19862061024.pdf
Restricted to Registered users only
Download (589kB) | Request a copy
BAB V_PDF_SRI PUJI_19862061024.pdf
Download (205kB)
DAFTAR PUSTAKA_PDF_SRI PUJI - Copy.pdf
Download (413kB)
LAMPIRAN_PDF_SRI PUJI.pdf
Download (1MB)
SKRIPSI FULL SRI PUJI ASTUTI.pdf
Restricted to Registered users only
Download (2MB) | Request a copy
Abstract
Pembelajaran merupakan perpaduan dari dua aktivitas belajar dan mengajar. Aktivitas belajar secara metodologis cenderung lebih dominan pada siswa, sementara mengajar secara instruksional dilakukan oleh guru. Hasil belajar kurang dari ketuntasan pembelajaran merupakan masalah utama dalam proses pembelajaran. Rendahnya hasil belajar disebabkan karena adanya beberapa faktor yang dapat mempengaruhi pada saat pembelajaran salah satunya itu kurangnya inovasi dan kreatif dalam memilih media pembelajaraan. Untuk mencapai hasil belajar yang maksimal pada nilai ketuntasan perlu adanya suatu media pembelajaran.
Media pembelajaran diartikan sebagai alat yang digunakan
menyampaikan pesan, membangkitkan pikiran, perasaan, perhatian dan
kemauan siswa untuk belajar sehingga mereka terdorong
timbulnya proses belajar yang terarah. Adapun bentuk media pembelajaran berbasis web yang dapat digunakan guru untuk menyamapaikan pembelajaran khususnya materi IPAS kelas IV yaitu salah satunya media pembelajaran WordWall. Media Pembelajaran Wordwall merupakan aplikasi berbasis website yang dapat digunakan untuk membuat media pembelajaran ataupun menjadi sumber belajar
Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahuai evektivitas pembelajaran wordwall terhadap hasil belajar dalam proses pembelajaran IPAS di SD Negeri Kesugihan 01 Cilacap. Metode ini menggunakan desaign one grup pretest and posttest design.
Hasil penelitian ini deiperoleh selama penelitian dengan menggunakan media wordwall dalamam pembelajaran IPAS di SD Negeri Kesugihan 01 Cilacap, hasilnya meningkat dari 0% sebelum diberi perilakuan dan 52% sesudah diberi perlakuan. Mengacu pada nilai ketuntasan nilai IPAS di SD adalah 75%, maka pembelajaran IPAS menggunakan wordwall dikatakan efektiv untuk pembelajaran IPAS. Peningkatan rata-rata dari 42,6 menjadi 72,8. Ketuntasan juga meningkat dari 42,6% menjadi 52 %.
===========================================================================
Learning is a combination of two activities, learning and teaching. Methodological learning activities tend to be more dominant among students, while instructional teaching is carried out by teachers. Learning outcomes that are less than complete learning are the main problem in the learning process. Low learning outcomes are caused by several factors that can influence learning, one of which is a lack of innovation and creativity in choosing learning media. To achieve maximum learning results in the completeness score, there is a need for learning media.Learning media is defined as the tools usedconvey messages, arouse thoughts, feelings, attention and students' willingness to learn so they are encouraged the emergence of a directed learning process. There are forms of web-based learning media that teachers can use to convey learning, especially class IV science material, namely WordWall learning media. Wordwall Learning Media is a website-based application that can be used to create learning media or become a learning resource
The aim of this research is to determine the effectiveness of wordwall learning on learning outcomes in the science and science learning process at SD Negeri Kesugihan 01 Cilacap. This method uses a one group pretest and posttest design.
The results of this research were obtained during research using wordwall media in science learning at SD Negeri Kesugihan 01 Cilacap, the results increased from 0% before being given the behavior and 52% after being given the treatment. Referring to the science completion score in elementary school which is 75%, science learning using wordwall is said to be effective for learning science. Average increase from 42.6 to 72.8. Completeness also increased from 42.6% to 52%.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | Sri Puji Astuti (19862061024) |
Uncontrolled Keywords: | Media pembelajaran wordwall, hasil belajar Wordwall learning media, learning outcomes |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education |
Divisions: | Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) > Prodi Pendidikan Guru SD (PGSD) |
Depositing User: | Teguh Wibowo |
Date Deposited: | 21 Jun 2024 07:19 |
Last Modified: | 21 Jun 2024 07:19 |
URI: | http://eprints.unugha.ac.id/id/eprint/406 |