ANALISIS KINERJA KEUANGAN MENGGUNAKAN RASIO-RASIO KEUANGAN DAN ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) PADA PERUSAHAAN PT INDUSTRI JAMU DAN FARMASI SIDO MUNCUL , TBK. SEBELUM DAN PADA SAAT PANDEMI COVID-19 ( PERIODE TAHUN 2019 - 2021 )

Nur, Latifah (2023) ANALISIS KINERJA KEUANGAN MENGGUNAKAN RASIO-RASIO KEUANGAN DAN ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) PADA PERUSAHAAN PT INDUSTRI JAMU DAN FARMASI SIDO MUNCUL , TBK. SEBELUM DAN PADA SAAT PANDEMI COVID-19 ( PERIODE TAHUN 2019 - 2021 ). Other thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Al Ghazali.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (6MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (327kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (363kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (353kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (130kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (209kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of SKRIPSI FULL NUR LATIFAH.pdf] Text
SKRIPSI FULL NUR LATIFAH.pdf
Restricted to Registered users only

Download (6MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja keuangan pada PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk., melalui analisis rasio keuangan dan Economic Value Added (EVA). Jenis Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian Dekriptif Kuantitatif, data diperoleh dengan menggunakan metode dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah dengan menghitung rasio keuangan, yaitu rasio likuiditas, rasio solvabilitas, rasio profitabilitas dan rasio pasar dan menghitung / yaitu NOPAT, Invested Capital (IC), Weight Averrage Cost of Capital (WACC), dan Capital Charge (CC).
Hasil penelitian menunjukkan bahwa penilaian kinerja keuangan perusahaan pada PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk., melalui rasio keuangan adalah baik selama tiga tahun. Rasio likuiditas, rasio solvabilitas, rasio profitabilitas dan rasio pasar berada diatas rata-rata standar industri hal ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan perusahaan baik.
Begitupun dengan hasil penelitian menggunakan metode Economic Value Added (EVA) pada PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk., adalah baik. Hasil perhitungan NOPAT, Invested Capital (IC), Weight Averrage Cost of Capital (WACC), dan Capital Charge (CC) berada diatas rata-rata standar industri, hal ini menunjukkan bahwa kinerja keuangan perusahaan baik.
Kata kunci: analisis laporan keuangan, rasio likuiditas, rasio solvabilitas, rasio profitabilitas, rasio pasar, kinerja keuangan, Economic Value Added (EVA)
===========================================================================
This research aims to determine the financial performance of PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk., through analysis of financial ratios and Economic Value Added (EVA). The type of research used in this research is quantitative descriptive research, data was obtained using the documentation method. The data analysis technique used is to calculate financial ratios, namely liquidity ratios, solvency ratios, profitability ratios and market ratios and calculate / namely NOPAT, Invested Capital (IC), Weight Average Cost of Capital (WACC), and Capital Charge (CC) .
The results of the research show that the assessment of the company's financial performance at PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk., through financial ratios, has been good for three years. The liquidity ratio, solvency ratio, profitability ratio and market ratio are above the industry standard average, this shows that the company's financial performance is good.
Likewise, the results of research using the Economic Value Added (EVA) method at PT Industri Jamu dan Farmasi Sido Muncul Tbk., are good. The results of NOPAT, Invested Capital (IC), Weight Averrage Cost of Capital (WACC), and Capital Charge (CC) calculations are above the industry standard average, this shows that the company's financial performance is good.
Keywords: financial statement analysis, liquidity ratios, solvency ratios, profitability ratios, market ratios, financial performance, Economic Value Added (EVA)

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Nur Latifah (18612011055)
Uncontrolled Keywords: Jamu, Farmasi, Pandemi Covid-19
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Fakultas Ekonomi (FE) > Prodi Manajemen (MAN)
Depositing User: Teguh Wibowo
Date Deposited: 29 May 2024 12:07
Last Modified: 29 May 2024 12:07
URI: http://eprints.unugha.ac.id/id/eprint/317

Actions (login required)

View Item
View Item