IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DI SMA NEGERI 2 KROYA

Kenny, Aprillia (2024) IMPLEMENTASI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN DI SMA NEGERI 2 KROYA. Other thesis, Universitas Nahdlatul Ulama Al Ghazali.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (372kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf

Download (547kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (365kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (806kB) | Request a copy
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf

Download (189kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (197kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (8MB)
[thumbnail of SKRIPSI FULL KENNY APRILIA-OK.pdf] Text
SKRIPSI FULL KENNY APRILIA-OK.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB) | Request a copy

Abstract

Kemerosotan moral yang merajalela dalam dunia pendidikan sehingga menjadi gambaran yang kurang baik dalam dunia pendidikan. Hal ini bisa dilihat dari maraknya kasus kenalakan remaja yang setiap tahunnya meningkat seperti kasus bullying, peredaran video porno yang diperankan oleh pelajar, perkelahian antar pelajar (tawuran pelajar), pergaulan bebas, banyaknya begal motor yang diperankan oleh pelajar, seragam sekolah yang dibuat ketat, dan berbagai peran negatif lainnya.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi pendidikan karakter dalam pembelajaran Pendidikan Kewarganegaraan di SMA Negeri 2 Kroya. Mulai dari perencanaan pembelajaran, pelaksanaan pembelajaran dan evaluasi pembelajaran. Metode ini menggunakan deskriptif kualitatif. Metode yang digunkaan dalam penelitian ini berupa obervasi, wawancara, dan dokumentasi. Analisi data menggunakan reduksi data, penyajian data dan verification.
Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa untuk perencanaan pembelajaran pendidikan kewarganegaraan sudah disusun oleh guru mapel PKN. Dengan mengintegrasikan nilai-nilai pendidikan karakter ke dalam pengembangan silabus melalui KI (Kompetensi Inti) dan KD (Kompetensi Dasar). Kegiatan pelaksanaan meliputi kegiatan pendahuluan, inti, dan penutup sesuai dengan RPP yang telah disusun. Metode penyampaian materi menggunakan metode Discovery Learning dan Problem Based Learning. Evaluasi pembelajaran menggunakan tiga aspek dalam penilaian meliputi: sikap, pengetahuan, dan keterampilan.
Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa guru mata pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan di SMA Negeri 2 Kroya mengintegrasikan nilai-nilai pendidikan karakter di dalam proses perencanaan melalui pengembangan silabus. Pelaksanaan pembelajaran meliputi kegiatan pendahuluan, inti, dan penutup sesuai dengan acuan RPP, dan evaluasi penilaian hasil belajar sebagai bentuk upaya sekolah dalam meningkatkan kualitas tenaga pendidik maupun peserta didik di SMA Negeri 2 Kroya.
===========================================================================
The rampant moral decline in the world of education has become a bad picture of the world of education. This can be seen from the rise in cases of juvenile delinquency which increase every year, such as cases of circulating pornographic videos played by students, fights between students (student brawls), promiscuity, the number of motorbike robbers played by students, school uniforms that are made tight, and various other negative roles.The aim of this research is to determine the implementation of character education in Citizenship Education learning at SMA Negeri 2 Kroya. Starting from learning planning, learning implementation and learning evaluation.This method uses qualitative descriptive. The methods used in this research are observation, interviews and documentation. Data analysis uses data reduction, data presentation and verification.
The research results show that the civic education learning planning has been prepared by PKN subject teachers. By integrating character education values into syllabus development through KI (Core Competencies) and KD (Basic Competencies). Implementation activities include preliminary, core and closing activities in accordance with the RPP that has been prepared. The material interaction method uses the Discovery Learning and Problem Based Learning methods. Learning evaluation uses three aspects in assessment including: attitudes, knowledge and skills.
From the research results, it can be concluded that the Citizenship Education subject teacher at SMA Negeri 2 Kroya integrates educational character values in the planning process through syllabus development. The implementation of learning includes preliminary, core and closing activities in accordance with the RPP references, and evaluation of learning outcomes as a form of the school's efforts to improve the quality of teaching staff and students at SMA Negeri 2 Kroya.

Item Type: Thesis (Other)
Additional Information: Kenny Aprillia (1923211077)
Uncontrolled Keywords: Pendidikan Karakter, Pendidikan Kewarganegaraan Character Education, Civic education
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
Divisions: Fakultas Keagamaan Islam (FKI) > Prodi Pendidikan Agama Islam (PAI)
Depositing User: Teguh Wibowo
Date Deposited: 29 May 2024 12:24
Last Modified: 29 May 2024 12:24
URI: http://eprints.unugha.ac.id/id/eprint/342

Actions (login required)

View Item
View Item